Minggu, 24 Januari 2010

sekilas tentang heat sink

Heat sink adalah alat yang berfungsi sebagai pendingin komponen penting dalam rangkaian elektronika seperti chipset, aisi dan processor dengan cara memindahkan panas dari aisi atau processor ke heatsink itu sendiri.
Heat sink biasanya terbuat dari almunium dan dirancang berbentuk seperti sebuah sikat atau apalah menurut anda dengan melihat gambar disamping.

Heatsink dibentuk seperti salah satu contoh disamping dengan alasan, jika heatsing memindahkan panas ke heatsink itu sendiri, maka semakin lebar ukuranya maka panas yang serap semakin banyak, tapi berhubungan agar hemat tempat kelebaran heat sink di potong dan diletakan secara vertikal dan disusun sedemikian rupa, logikanya jika almunium yang posisinya vertikal di letakan secara hirisontal diperlebar maka akan sangat lebar. Heat sink processor biasanya dilengkapi kipas atau fan supaya kipas dapat mendinginkan heat sink yang tersalurkan panas dari processor, cara tersebut dapat mendinginkan processor hingga sama dengan suhu ruangan.

sekian yang saya ketahui tentang heat sink, jika ada kesalahan mohon dimaafkan :D
Digg Google Bookmarks reddit Mixx StumbleUpon Technorati Yahoo! Buzz DesignFloat Delicious BlinkList Furl

0 komentar: on "sekilas tentang heat sink"

Posting Komentar

mohon masukanya untuk kemajuan blog ini